Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2013

Tanggung Jawab Mahasiswa

LA ODE RAHMAT PUTRA RUSTAMAN NPM: 54412151 KELAS: 1IA03   Tanggung Jawab Mahasiswa Pendahuluan Secara konvensional dapat disebut mahasiswa adalah merupakan generasi muda yang belajar dan beraktifitas di Perguruan Tinggi. Penegasan bahwa mahasiswa merupakan orang-orang yang belajar di Perguruan Tinggi jelas menempatkan posisi mahasiswa sebagai bagian dari masyarakat PerguruanTinggi, yang merupakan tempat segala bentuk ilmu diproduksi. Makanya kita juga sering mendengar mahasiswa disebut sebagai masyarakat ilmiah; masyakat ilmu pengetahuan; masyarakat intelektual dan lain sebagainya.Sebagai bagian dari masyarakat ilmu pengetahuan tentu sejatinya tugas utama mahasiswa adalah belajar dan merangkai ilmu sesuai dengan tujuan ilmu untuk menjadi “rahmat” bagi kehidupan. Sebab, tidak ada yang membantah bahwa hanya dengan ilmu pengetahuan lah kehidupan ini dapat dijalankan secara maksimal. Begitu juga besar pengharapan masyarakat ke kampus-kampus untuk mendidik anak-anak me

CITA-CITA JANGKA PANJANG DAN JANGKA PENDEK

Gambar
LAODE RAHMAT PUTRA RUSTAMAN NPM: 54412151 KELAS: 1IA03 Pernahkah anda mendengar atau membaca tentang Kekuatan Alam bawah sadar kita disaat kita menuliskan dengan sadar keinginan / cita-cita kita di sebuah kertas / kolom atau media lainnya. Tentunya dengan detail kapan keinginanmu itu ingin segera terwujud. Sebagaimana dengan Doa yang sering terucap dikala kita memohon sesuatu kepada Yang Maha Pemberi Rezeki Alam Semesta ini. Dengan tetap berpikir positif bahwa (dengan permintaan yang realistis walau sedikit bermimpi) dengan restuNya keinginan kita dapat terkabul. Cita-Cita : Sesuatu yang harus dicapai? Kalau masalah cita-cita, ibu saya sering menanyakan, anak kecil klo ditanya "Kalau udah besar, Rahmat mau jadi apa?", dan dengan polosnya saya itu menjawab, "Tentara!!". Ya, itu jawaban saya waktu masih kecil, nah bagaimana jawaban mereka setelah pelan-pelan beranjak ke remaja sampai dewasa. Pastinya pikiran dan jawaban yg kritis sudah men

TULISAN TENTANG CINTA & PERSAHABATAN

Gambar
LA ODE RAHMAT PUTRA RUSTAMAN NPM: 54412151 KELAS: 1IA03 TULISAN TENTANG  "CINTA & PERSAHABATAN" Pengantar Dalam kehidupan bersama cinta dan persahabatan sangat penting dan selalu berkaitan satu terhadap yang lain. Relasi keduanya menyertai hidup manusia. Relasi ini selalu memiliki dua aspek. Pertama , relasi itu saling menguat artinya saling melengkapi, membangun dalam kehidupan bersama. Kedua , relasi itu diwarnai dengan suatu sikap yang dangkal. Dalam relasi ini tidak ada saling menguat atau tidak ada hubungan timbal balik, yang ada hanya mencari keuntungan sepihak yang disertai dengan kecurigaan, kekerasan dan pemaksaan kehendak bahkan saling membunuh satu terhadap yang lain. Relasi ini tidak akan dibahas dalam tulisan ini. Tulisan ini menyajikan satu model persahabatan dan cinta yang sejati yang mewarnai setiap manusia beriman (paramurid Kristus), serta aplikasinya dalam kehidupan sehari-hari yang membawa setiap insan beriman untuk